Di Sendangsono, berdoa tanpa sekat

Sendangsono adalah tempat berdoa bagi siapapun yang ingin memanjatkan doa dengan ketenangan dan ketulusan hati tanpa paksaan, tanpa ajakan ataupun tanpa pengaruh dari siapapun karena disana adalah alam terbuka yang siapapun bisa berdoa dengan suasana alam yang tenang dengan cara apapun kita berdoa Tuhan pasti akan megabulkannya karena Tuhan tidak akan memandang dari mana kita dan siapa kita, kita semua adalah orang berdosa yang hanya bisa berdoa kepada Tuhan kita, kepada Allah kita. Banyak hal yang saya merasa bangga berasal dari daerah ini dimana banyak hal-hal positif, banyak keberagaman yang saling berdekatan, tanpa ada pagar pembatas tapi tetap berpegang teguh pada keyakinan masing2, kebersamaan yang erat, dan keterbukaan akan satu dengan yang lainnya tanpa terusik dengan hal2 yang dapat memecah belah rasa kebersamaan dalam masyarakat. Itulah keberagaman yang ada di sekitar pegunungan menoreh yang mungkin jarang di temukan di tempat lain. Semoga kedamaian ini tetap harmoni.. Matur Nuwun.
Sumber foto: https://www.facebook.com/theodorus.sudimin

Comments